Selasa, 07 Februari 2012

Kpop


KPop VS IPop [Shi Min Chul, NSonic]

KPop VS IPop [Shi Min Chul, NSonic]KPop VS IPop [Shi Min Chul, NSonic] | Korean Pop VS Indonesian Pop..beberapa waktu lalu, Shi Min Chul danNSonic diboyong ke Indonesia saat ultah Indosiar ke 17th.

Shi Min ChulN-Sonic kemudian tampil di SCTV sebagai bintang tamu dengan tajuk K-Pop VS Ipop, sempet liat sich waktu itu.. ada battle dance, dan penampilan boyband & girlband Indonesia.

Ipop menampilkan 7 Icons, Princess, Dragon Boys, S9B. Bagus sich.. cuman ya kita memang agak kalah kelas, karna mereka lebih total saat perform.

Ngeliat Shi Min Chul dan N-Sonic, kentara banget boyband & girlband Indonesia kita memang kiblatnya dari boyband & girlband Korea..coba klo lebih kreatif dengan memunculkan fenomena tersendiri.

Ada yang menarik, ternyata Shi Min Chul punya kebiasaan narsis dengan berfoto dengan wajah lucu..dia diminta sedikit memperagakan, ternyata ia juga bisa menirukan gaya imut Chibi..wah coba klo mereka dipertemukan bakal jadi rame.

N-Sonic boyband Korea (mereka ganteng..tapi juga cantik hehe), itu aja belum klo Suju dateng..gimana histeria para penggemar di Indonesia.

Satu lagi, lagu Paradise-nya Shi Min Chul familiar di telinga, seperti lagunya Inuyasha..

daniel readcliff korban hallyu wave


Setelah sempat membuat heboh para Sone dengan mengatakan menyukai Tiffany personil Girls’ Generation, kini Daniel Radcliffe kembali membuat kehebohan dengan menunjukkan bahwa dia adalah fans Hallyu Wave. Pemeran “Harry Potter” ini ternyata bisa menyapa fans dalam bahasa Korea Selatan!
    Seperti yang ditulis laman wowkeren, saat ditemui di acara promo film terbarunya, “The Woman in Black”, dalam satu sesi Daniel mengucapkan salam dalam bahasa Korea. “Annyeonghaseyo (Halo),” ujar Daniel. Lucunya, Daniel juga kembali mengucapkan salam perpisahan dalam bahasa Korea saat wawancara selesai. “Saranghaeyo (I love you)! Bbuing bbuing!”

    Yang membuat netizen Korea terkejut justru bukan salam pembuka dan penutup itu, tapi gestur tubuh Daniel saat mengatakan “Bbuing bbuing”. Kalimat ini dikenal merupakan ekspresi aegyo (cute) yang dipopulerkan drama “High Kick 3″ dan acara komedi “Gag Concert ‘Manits’ Kindergarten”.
   Daniel tampak fasih saat menirukan pose cute seperti itu. Alhasil, banyak fans dan netizen Korea Selatan yang membicarakan tingkah lucu Daniel itu.


Berikut adalah contoh pose aegyo "bbuing bbuing"
(뿌잉뿌잉)

hallyu wave

Hallyu atau Korean Wave ("Gelombang Korea") adalah istilah yang diberikan untuk tersebarnya budaya pop Korea secara global di berbagai negara di dunia. Umumnya Hallyu memicu banyak orang-orang di negara tersebut untuk mempelajari Bahasa Korea dan kebudayaan Korea.


Drama Korea merupakan penyebab dari mulainya Hallyu di berbagai negara. Warga Korea Selatan suka menonton drama dan film dan mendengarmusik. Perusahaan TV Korea mengeluarkan biaya besar untuk memproduksi drama dan beberapa diantaranya yang mencetak kesuksesan, diekspor ke luar negeri. Drama televisi yang memicu Hallyu antara lain, Winter SonataDae Jang GeumStairway to HeavenBeautiful Days dan Hotelier
Seiring dengan drama Korea yang semakin diterima publik Indonesia, muncul pula kegemaran akan grup musik pria (boyband) seperti grup musik dari SM Entertainment, seperti TVXQ dan Super Junior Penyanyi Rain mulai dikenal lewat serial drama Full House yang ditayangkan di stasiun televisi Indonesia Sejak itu, penggemar K-pop dan drama Korea mulai umum dijumpai



Populernya drama Korea di stasiun televisi Indonesia terjadi setelah drama negara Asia lain seperti Taiwan dan Jepang diputar
Berbagai stasiun televisi Indonesia mulai menayangkan drama produksi Korea Selatan setelah RCTI yang mempelopori pemutaran drama Endless Love (Autumn in My Heart) Para sineas drama di Korea mulai menyadari daya jual drama Korea sangat tinggi di negara-negara tetangganya sehingga produksi serial mereka menjadi komoditas ekspor Puncaknya terjadi saat serial Winter Sonatadiputar di JepangCinaTaiwan dan Asia Tenggara. Sejak saat itu istilah "Hallyu" atau "demam Korea" muncul
Dari tahun 2002-2005 drama-drama Korea yang populer di Asia termasuk Indonesia antara lain Endless Love, Winter SonataLove Story from HarvardGlass ShoesStairway to HeavenAll In,HotelierMemories in Bali, dan Sorry I Love You yang merupakan serial drama melankolis. Drama komedi romantis muncul berikutnya, antara lain Full HouseSassy Girl Chun HyangLovers in ParisPrincess HoursMy name is Kim Sam-soonMy GirlHello Miss!, dan Coffee Prince Genre drama berlatar belakang sejarah ikut mencetak rating tinggi, antara lain drama Dae Jang Geum,Queen Seon DeokHwang Jini, hingga Jumong.Tahun 2008-2009, drama Korea yang banyak mendapatkan perhatian adalah Boys Before Flowers (BBF)

07 Artis pria Korea Terpopuler (2011)


07 Artis Korea Paling Populer 2011, siapa sajakah dia Artis Korea Paling Populer 2011? Artis cowok Korea saat ini banyak dogandrungi oleh para gadis-gadis di Indonesia, bisa dikatakan semua yang berbau Korea banyak diminati saat ini, terutama dari kalangan remaja hingga dewasa. Berikut ini foto-foto Artis Korea Paling Populer 2011, selain populer tentu saja ganteng dan tampan.

1. Jang Geun Suk Artis Populer Korea
Foto Jang Geun Suk Artis Korea Populer
Jang Geun Suk Artis Korea Populer

Profil Artis
Nama: Jang Geun Suk
TTL: 4 Agustus 1987
Drama Korea: You are Beautiful, Hwang Jin-i

Pria tampan bernama Jang Geun Suk dilahiran pada tanggal 4 Agustus 1987 ini berada di posisi pertama Artis Korea Paling Populer 2011. Namanya mulai terkenal ketika berperan sebagai Kim Eun-Ho dalam serial ‘Hwang Jin-i’. Lalu nama Jang Geun Suk makin populer sewaktu memerankan Taekyung seorang rocker di serial ‘You’re Beautiful’ bareng Park Shin Ye. Jang Geun Suk juga berperan sebagai musisi di serial ‘Mary Stayed Out All Night’. Kini, ia sedang bersiap-siap untuk berakting di film ‘You’re My Pet’.


2. Won Bin Artis Populer Korea
Foto Won Bin Artis Korea Populer
Won Bin Artis Korea Populer

Profil Artis
Nama: Won Bin
TTL: 10 November 1977
Drama Korea: Endless Love

Aktor korea Won Bin adalah artis korea yang sangat terkenal di indonesia, dengan wajahnya yang tampan dan ganteng. Won Bin lahir pada tanggal 10 November tahun 1977, bajahnya sangat sering sekali muncul dilayar kaca pertelevisian indonesia dengan akting nya yang sungguh luar biasa. Justru yang paling mengesankan yaitu debutnya bersama Song Hye Kyo di serial “Endless Love”.

3. Kim Hyun Joong Artis Populer Korea
Foto Kim Hyun Joong Artis Korea Populer
Kim Hyun Joong Artis Korea Populer

Profil Artis
Nama: Kim Hyun joong
TTL: 6 Juni 1986
Drama Korea: Boys Before Flowers

Artis populer Korea yang bernama Kim Hyun Joong pada awalnya hanya dikenal sebagai musisi boyband korea, yaitu SS501. Kemudian ia membintangi serial “Boys Before Flowers”, nah pada serial Boys Before Flowers namanya mulai melambung dan terkenal sebagai artis Korea Populer. Sedangkan serial "Boys Before Flowers" diangkat ke layar kaca berdasarkan komik Jepang “Hana Yori Dango”.

4. Lee Min Ho Artis Populer Korea
Foto Lee Min Ho Artis Populer Korea
Lee Min Ho Artis Populer Korea

Profil Artis
Nama: Lee Min Ho
TTL: 22 Juni 1987
Drama Korea: Boys Before Flowers

Nama Lee Min Ho mulai dikenal publik sejak ia berperan sebagai Gun Jun Pyo di serial ‘Boys Before Flowers’. Bungsu dari dua bersaudara ini kini menjadi artis yang terkenal dan namanya semakin populer sejak tampil di serial ‘Personal Taste’. Saat ini ia sedang mempersiapkan diri untuk syuting drama terbarunya ‘City Hunter’. Sama dengan aktor Korea lainnya, Lee Min Ho juga memiliki cita-cita untuk go internasional.

5. Bae Yong Jun Artis Korea Populer
Foto Bae Yong Jun Artis Korea Populer
Bae Yong Jun Artis Korea Populer

Profil Artis
Nama: Bae Yong Jun
TTL: 29 Agustus 1972
Drama Korea: Winter Sonata

Bae Yong Jun yang mempunyai nama panggilan BYJ oleh para fansnya adalah salah satu aktor senior. Namanya dikenal publik tanah air sejak membintangi serial Winter Sonata dengan aktris Choi Ji Woo. Tetapi, sebelumnya ia juga sudah berhasil mencuri perhatian publik Korea lewat peran-perannya di ‘Sunny Place of The Young’ dan ‘First Love’.

6. Jeong Ji-Hoon (Rain) Artis Korea Populer
Foto Rain Artis Korea Populer
Rain Artis Korea Populer

Profil Artis
Nama: Jeong Ji-Hoon (Rain)
TTL: Seoul, Korea Selatan, 25 Juni 1982
Drama Korea: Full House

Jeong Ji-Hoon atau lebih dikenal dengan nama Rain adalah artis kelahiran Seoul, Korea Selatan, 25 Juni 1982. Tak ada yang menyangka jika ketika besar, Rain menjadi seorang entertainer yang dikagumi, tak hanya di Korea, namun juga di negara-negara Asia. Ketika kecil, Rain terkenal dengan pribadi yang pemalu dan tertutup. Pun demikian, ia sangat tertarik dengan dunia dance. Perannya yang paling terkenal dan mencuri perhatian adalah saat berperan sebagai Lee Young Jae di ‘Full House’.

Rain juga berhasil mencuri perhatian di Hollywood lewat aktingnya di film ‘Speed Racer’ dan ‘Ninja Assasin’. Meski demikian, ia tak lupa untuk berperan di serial Korea. Ia baru saja membintangi serial ‘Fugitive’.

7. Kim Bum Artis Korea Populer
Foto Kim Bum Artis Korea Populer
Kim Bum Artis Korea Populer

Profil Artis
Nama: Kim Sang-Bum (Kim Bum)
TTL: Seoul, Korea Selatan, 07 Juli 1989
Drama Korea: Boys Before Flower

Kim Sang-Bum atau yang lebih dikenal dengan nama Kim Bum adalah seorang aktor, penyanyi dan model asal Korea Selatan. Ia lahir di Seoul, Korea Selatan pada tanggal 7 Juli 1989. Ia sempat mengenyam pendidikan di Kyun Bok High School dan Movie and Theater Department, Jungang University. 

Kim Bum pasti adalah salah satu artis korea yang paling banyak dicari dan digemari pada tahun 2010, meskipun pada awalnya ia tidak sepopuler aktor korea lainnya. Kim Bum lahir pada tanggal 7 Juli tahun 1989, ia berhasil merebut dan dan mendapatkan tempat di hati para penggemarnya pada saat ia membintangi serial drama korea “East of Eden”. Melalui serial “East of Eden”, Kim Bum berhasil masuk nominasi sebagai aktor korea terpopuler di ajang Baeksang Arts di korea selatan.

Kim Bum semakin populer ketika ia berperan sebagai So Yi Jeong di serial drama romantis korea “Boys Before Flowers” bersama Kim Joon dan Kim Hyun Joong serta Lee Min Ho. Aktor korea yang mendapat julukan pemilik senyuman maut ini pernah datang ke indonesia dan bertemu para fans setianya di tanah air. Dengan suksesnya peran Kim Bum di serial Boys Before Flowers akhirnya ia mendapatkan tawaran untuk membintangi serial “Dream” dan juga serial “The Woman Whoo Still Whant To Get Married”.

profil 2pm


25 Februari 2010 lalu JYP Entertainment memastikan Jae Bum tidak mungkin kembali ke 2PM karena kontraknya dengan JYP telah dihentikan secara permanen. Selanjutnya 2PM akan melanjutkan kegiatan mereka dengan enam personel, yakni Junsu, Nickhun, Taecyeon, Wooyoung, Junho, dan Chansung.  Berikut profil singkatnya:
Junsu:
Name ➟ Kim Junsu
Role in 2PM ➟ lead Vocalist
Nickname ➟ Jun.K, Panda
Date of birth ➟ 15th January 1988
Height ➟ 180cm
Weight ➟ 66kg
Blood Type ➟ A
Religion ➟ Buddhist
Languages ➟ Korean, English (in order of fluency)
School ➟ DongA School For The Arts
Hobbies ➟ Composing, Fashion, Collecting accessories and shoes
Specialties ➟ Singing, Writing (themes)
Ideal Woman ➟ A girl who looks pretty when she smiles
Fav Food ➟ Sourpatch, Sushi
First Seen ➟ -Nil-
Shows ➟ Mnet Hot Blood (2008), MBC Idol Army (2008-2009), Mnet It�s Time 2PM (2009), Mnet Wild Bunny (2009), KBS Star Golden Bell (2009), MBC Infinite Girl (2009), MBC Pretty Boy Generation (2009), MBC Infinite Challenge (2009), KBS Win Win (2010), O�Live Show-Top Celebrity (2010), Fantasy Couple (2010), SBS Strong Heart (2010)
Hampir masuk grup 2AM
Pemilik nama lengkap Kim Junsu ini memulai karier bukan dari kontes menyanyi. Ia lebih banyak berprestasi di lomba puisi dan menulis lagu. Namun bukan berarti kemampuan menyanyi kelahiran cowok 15 Januari 1988 ini tak bisa diandalkan. Andai tidak memilih masuk ke JYP Entertainment, ia mungkin akan jadi bagian dari grup Big Bang, bersama dua sahabatnya, Taeyang dan G-Dragon. Namun Junsu punya pertimbangan lain sehingga memilih bergabung dalam proyek JYP. Konon Junsu semula dipersiapkan untuk grup 2AM (mulanya personel 2AM dan 2PM sama-sama tergabung dalam grup One Day). Ia juga sudah melakukan latihan intensif selama enam bulan untuk persiapan debut 2AM. Namun entah mengapa pada akhirnya JYP bengubah keputusan dan memasukkan Junsu dalam 2PM.
Nickhun:
Name ➟ Nichkhun Buck Horvejkul
Role in 2PM ➟ Sub Vocal, Dancer
Nickname ➟ Khunnie Boy, Khunnio Boo, Khun-ddaeng, Thai Prince
Date of birth ➟ 24th June 1988
Height ➟ 180cm
Weight ➟ 64kg
Blood Type ➟ O
Religion ➟ Buddhist
Languages ➟ English, Thai, Korean, Japanese, Chinese (in order of fluency)
School ➟ none at the moment
Hobbies ➟ Playing the piano, Exercising, Listening to music, Watching movies, Taking pictures
Specialties ➟ Playing the piano, Acrobatics
Ideal Woman ➟ A nice, cute, and good girl
Fav Food ➟ There isn’t a food that he doesn’t like
First Seen ➟ 2006 Superstar Survival
As Guest in Variety Shows ➟ Superstar Survival (2006), XTM I (2007), Mnet Hot Blood (2008), KBS Schoolympics (2008), SBS Yashimanman 2 (2008), MBC Idol Army (2008-2009), Mnet It�s Time 2PM (2009), Mnet Scandal (2009), MBC Introducing Star�s Friend (2009), MBC Infinite Girl (2009), MBC BodyX3(2009), MBC Pretty Boy Generation (2009), MBC Infinite Challenge (2009), KBS Sang Sang Plus (2009), KBS Champagne (2009), Mnet Wild Bunny (2009), KBS Win Win (2010), MBC Sunday Sunday Night Danbi (2010), SBS Star King (2008 – 2010), KBS Happy Together (2010), SBS Strong Heart (2010), KBS Dream Team Season 2 (2010)
As Regular in Variety Shows ➟MBC We Got Married (2010)
Music Show ➟ Co MCs at Mnet Mcountdown (2010)
Wajah China-Thailandnya bikin gemas. kalo menurutku dia itu cowok terimut di dunia. kekeekeke ^^
Aih, lucunya personel yang satu ini. Tak hanya di mata penggemar, di antara personel 2PM, ia dikenal paling pandai memainkan ekspresi wajah menggemaskan. Pada awal kemunculannya, Nickhun salah satu personel paling menarik perhatian. Wajah imut perpaduan China-Thailand cowok yang lahir dan besar di Amerika ini dan kemampuan berbahasa Korea yang masih minim bikin geregetan. Pemilik nama lengkap Nickhun Buck Horvejkul yang lahir pada 24 Juni 1988 ini ditemukan JYP di Amerika, saat cowok yang terdaftar sebagai warga negara Amerika ini ikut Korean Music Festival di Los Angeles. Kemampuan beradaptasi Nichkun yang baik di Korea membuatnya makin berkilau. Kemampuan bahasa Korea yang makin fasih menjadi jalan memperlancar kariernya. Tahun ini, pemilik julukan Prince Khun ini akan merambah dunia akting dengan menjadi pendukung film The Shining Diploma.
Taecyeon:
Name ➟ Ok Taecyeon
Role in 2PM ➟ Rapper, Dancer
Nickname ➟ Okcat, Jeemseung (beast), Choco Taec, Rich Teeth, OkDaeri, Oktizen, JjitTaecyeon
Date of birth ➟ 27th December 1988
Height ➟ 185cm
Weight ➟ 76kg
Blood Type ➟ AB
Religion ➟ Christian
Languages ➟ English & Korean, Japanese, Chinese, Spanish (in order of fluency)
School ➟ Dankook University
Hobbies ➟ Music appreciation, Wakeboarding, Skiing
Specialties ➟ Cooking
Ideal Woman ➟ A girl who does her own stuff well
Fav Food ➟ All the food
First Seen ➟ 2006 Superstar Survival
Shows ➟ Superstar Survival (2006), XTM I (2007), Mnet Hot Blood (2008), MBC Idol Army (2008-2009), KM Pop Magazine (2008 – 2009), MBC Introducing Star�s Friend (2009), MBC Infinite Girl (2009), MBC Pretty Boy Generation (2009), SBS Star King (2009), KBS Star Golden Bell (2009), MBC BodyX3 (2009), MBC Infinite Challenge (2009), KBS Sang Sang Plus (2009), KBS Champagne (2009), SBS Star King (2009), Mnet It�s Time 2PM (2009), Mnet Scandal (2009), Mnet Wild Bunny (2009), SBS Strong Heart(2010), KBS Win Win (2010), O�Live Show-Top Celebrity (2010), KBS Happy Together (2010), MNET Radio (2010), SBS Sixth Sense Battle Quiz (2010)
As Regular in Variety Shows ➟SBS Family Outing Season 2 (2010)
Music Show ➟Co MCs at SBS Inkigayo (2009 – 2010), Co MCs at Dream Concert (2010)
Drama ➟ KBS Cinderella Sister (2010)
Bagi waktu antara akting dan 2PM
Meski orang Korea asli, Taecyeon pernah berdomisili 7 tahun ke Bedford, Massachusetts. Pengalaman melanglang buana di negeri orang membuatnya menguasai empat bahasa: Korea, Inggris, Spanyol, China. Kelahiran 27 Desember 1988 ini pernah ikut acara audisi musik yang sama dengan Junho dan Chansung, Superstar Survival, namun menjadi kontestan pertama yang meninggalkan acara. Saat ikut audisi JYP di New York, sebenarnya ia berniat menjadi model atau aktor. Di tangan JYP, Taecyeon berhasil dilatih menjadi rapper keren di 2PM. Tapi keinginannya menjajal dunia akting terwujud. Ia dipercaya memerankan karakter Jungwoo di serial Cinderella’s Sister dengan lawan main Moon Geum Young. Lalu, apakah jadwal syuting Taecyeon mengganggu kegiatannya bersama 2PM? Jelas tidak. “Kami sudah mengatur jadwalnya dengan syuting Cinderella’s Sister selama hari kerja, dan kegiatan 2PM di akhir pekan,” kata perwakilan JYP.
Wooyoung:
Name ➟ Jang Wooyoung
Role in 2PM ➟ Sub Vocal, Dancer
Nickname ➟ Boo-ung-ee (Owl), AngAng
Date of birth ➟ 30th April 1989
Height ➟ 178cm
Weight ➟ 65kg
Blood Type ➟ B
Religion ➟ Buddhist
Languages ➟ Korean, minimal English (in order of fluency)
School ➟ Howon University
Hobbies ➟ Music appreciation, Websurfing
Specialties ➟ Dance
Ideal Woman ➟ A girl that comes into his heart immediately
Fav Food ➟ All the food
First Seen ➟ -Nil-
Shows ➟ Mnet Hot Blood (2008), MBC Idol Army (2008-2009), MBC Infinite Girl (2009), MBC Pretty Boy Generation (2009), Mnet It�s Time 2PM (2009), KBS Star Golden Bell (2009), MBC Infinite Challenge (2009), Mnet Wild Bunny (2009), SBS Star King (2009), KBS Win Win (2010), O�Live Show-Top Celebrity (2010)
As Regular in Variety Shows ➟Co MCs KBS Win Win (2010)
Music Show ➟Co MCs at SBS Inkigayo (2009 – 2010)
Giat belajar bahasa Inggris
Jang Wooyoung personel 2PM yang ditemukan JYP lewat audisi Mgoon. Ia mengalahkan sekitar 5.000 peserta dan keluar sebagai pemenang. Sebelum memulai debut di 2PM, Wooyoung pernah menggantikan TOP-nya Big Bang untuk menari bersama Yoobin Wonder Girl di acara MBC Music Awards. Ya, selain menjadi salah satu vokalis utama 2PM, Wooyoung menonjol dalam koreografi. Personel kelahiran 30 April 1989 ini pernah menjadi co-host acara SBS Inkigayo (bareng Taecyeon) dan acara talk show Win Win. Ketertarikannya mempelajari bahasa Inggris cukup besar. Konon, Wooyoung menambah satu kosa kata bahasa Inggris setiap hari. Dulu, saat Jae Bum masih bergabung, ia sering bertanya kepada Jae Bum, apakah pelafalan bahasa Inggrisnya sudah benar atau masih berantakan.
Junho:
Name ➟ Lee Junho
Role in 2PM ➟ Main Vocal, Dancer
Nickname ➟ Hwang-jae (Emperor)
Date of birth ➟ 25th January 1990
Height ➟ 177cm
Weight ➟ 67kg
Blood Type ➟ A
Religion ➟ Christian
Languages ➟ Korean, English (in order of fluency)
School ➟ Howon University
Hobbies ➟ Music appreciation, Watching dance videos, Studying composing, Reading, Looking at fashion styles, Surfing the net
Specialties ➟ Dance, Beatbox, Singing
Ideal Woman ➟ A girl who will take care of her kids well
Fav Food ➟ All the food
First Seen ➟ 2006 Superstar Survival
Shows ➟ Superstar Survival (2006), Mnet Hot Blood (2008), MBC Idol Army (2008-2009), MBC Infinite Girl (2009), MBC Pretty Boy Generation (2009), Mnet It�s Time 2PM (2009), KBS Star Golden Bell (2009), MBC Infinite Challenge (2009), Mnet Wild Bunny (2009), SBS Strong Heart (2010), KBS Win Win (2010), SBS Family Outing (2010), KBS Happy Together (2010)
As Regular in Variety Shows ➟KBS Dream Team Season 2 (2009-2010)
Music Show ➟Co MCs at Mnet Mcountdown (2010)
manis banget senyumnya. dia punya eye smile lihat aja uahhh banget dehh. Nyaris keluar dari JYP
Jika Taecyon dan Chansung gagal di acara Superstar Survival pada 2006, Lee Junho keluar sebagai pemenangnya. Tapi siapa sangka, kemenangan itu tak lantas memudahkan jalan Junho. Ia nyaris putus asa saat mengikuti pelatihan di JYP Entertainment. Saat hadir di acara variety show SBS Strong Heart, ia curhat tentang pengalaman pahitnya awal menjalani pelatihan. Predikatnya sebagai pemenang audisi Superstar Survival justru membuat banyak peserta pelatihan lain menjauhi. Yang lebih menyakitkan, ia nyaris keluar dari JYP hanya karena postur tubuh yang dinilai kurang sempurna. Saat persiapan debut, personel dibagi dua kelompok: kelompok tinggi (Im Seulong, Ok Taecyeon, dan Hwang Changsung) dan kelompok pendek (Jae Bum dan Jo Kwon). “Tapi aku tidak bisa masuk ke grup mana pun dan keluar dari persyaratan,” kenang dia. Dukungan semangat dari sang bunda menguatkannya. Ia terus berusaha membuktikan kemampuannya. Dan terbukti, penyanyi yang disebut-sebut mirip Rain ini mampu memperkuat komposisi personel 2PM.
Chansung:
Name ➟ Hwang Chansung
Role in 2PM ➟ Rapper, Sub Vocal, Dancer
Nickname ➟ Perry, Pwang-ga (Cold?), Hwang General, Old Maknae
Date of birth ➟ 11th febuary 1990
Height ➟ 184cm
Weight ➟ 75kg
Blood Type ➟ B
Religion ➟ Buddhist
Languages ➟ Korean, Minimal English (in order of fluency)
School ➟ Howon University
Hobbies ➟ Music appreciation, Exercising, Gaming
Specialties ➟ Taekwondo, Gumdo
Ideal Woman ➟ A girl who’s eyes are nice (like nice personality)
Fav Food ➟ All the food
First Seen ➟2006 Superstar Survival
Shows ➟Superstar Survival (2006), MBC Unstoppable High Kick (2007), KBS Jungle Fish (2008), Mnet Hot Blood (2008), MBC Idol Army (2008-2009), MBC Infinite Girl (2009), MBC Pretty Boy Generation (2009), Mnet It�s Time 2PM (2009), KBS Star Golden Bell (2009), MBC Infinite Challenge (2009), MBC Introducing Star�s Friend (2009), Mnet Wild Bunny (2009), KBS Win Win (2010), KBS Dream Team Season 2 (2010), Fantasy Couple (2010), SBS Star King (2009-2010)
Music Show ➟Co MCs at Mnet Mcountdown (2010)
Drama ➟MBC Unstoppable High Kick (2007), KBS Jungle Fish (2008)
Dua kali audisi
Hwang Changsung vokalis dan rapper 2PM yang usianya paling muda. Tak seperti personel lain, ia memulai dunia keartisan lewat jalan akting. Serial Unstoppable High Kick menjadi debutnya. Meski bermodal pengalaman akting dan wajah ganteng tipikal idola remaja, penyanyi kelahiran 11 Februari 1990 ini harus dua kali audisi sampai JYP mencium potensinya. Selain paling muda, Changsung juga dikenal sebagai personel 2PM yang paling doyan makan dan pengendus aroma makanan. Changsung pernah diprotes habis para fans di Korea karena terlihat membuang sampah sembarangan saat muncul di sebuah reality show. Tapi sekarang enggak diulang lagi, kan?
Park jaebum



Ex-member (Member of 2PM until February 25, 2010)
Role in 2PM ➟ Leader, Main Vocal, Rapper, Dancer
Nickname ➟ Jaebi (moth), J-Bum, Fresh Beezy
Date of birth ➟ 25th April 1987
Height ➟ 172cm
Weight ➟ 60kg
Blood Type ➟ A
Religion ➟ Christian
Languages ➟ English, Korean (in order of fluency)
School ➟ Dankook University
Hobbies ➟ Basketball, Music appreciation, Matching the colors of his clothes
Specialties ➟ Dance, Rap, Gags (comical acts)
Ideal Woman ➟ Scarlett Johansson (Someone who is cute and sexy at the same time)
Fav Food ➟ Everything except squid and dog soup~
First Seen ➟ 9th July 2007, Seoul’s Sad Song OST.
Song title ➟ 정 (together with Shorty Jang Goon & Park Ye Eun of Wonder Girls)
Shows ➟ Mnet Hot Blood (2008), MBC Idol Army (2008-2009), Mnet It’s Time 2PM (2009), MBC Introducing Star�s Friend Season 2 (2009), Mnet Wild Bunny (2009), KBS Star Golden Bell (2009), MBC Infinite Girl (2009), MBC Pretty Boy Generation (2009), MBC Infinite Challenge (2009)
sayangnya dia udah keluar dari 2pm karena kesalahan dia menulis sesuatu yang menyampaikan penyesalanya dengan korea, warga korea pun marah akhirnya dia memutuskan kontrak. sumpah sayang banget soalnya dia itu jago banget nge dance. haha ..